Resep Tengkleng Kambing, Kuliner Khas Nusantara di Momen Idul Adha

Tengkleng Kambing
Sumber :
  • Istimewa

Jatim – Pada Kamis, 29 Juni 2023, umat Islam di Indonesia akan merayakan Hari Raya Idul Adha 1444 H. Meski ada pula sebagian dari mereka yang sudah merayakannya kemarin, Rabu, 28 Juni 2023. Perbedaan itu hanya soal waktu, adapun pelaksanaan dan ketentuannya sama dengan pada umumnya.

PKB Surabaya Mulai Sosialisasikan Eri Cahyadi-Armuji ke PAC dan Ranting

Dari aspek sejarah, Idul Adha kental dengan nilai pengorbanan. Sehingga momen ini juga dikenal dengan Hari Raya Kurban. Mereka yang memiliki harta berkecukupan, dianjurkan untuk menunaikan kurban dan membagikan daging kurban itu kepada sesama.

Salah satu jenis hewan yang dijadikan kurban adalah kambing. Sehingga daging kambing selalu menjadi hidangan utama saat Idul Adha. Di Indonesia, ada satu jenis kuliner yang legendaris, yakni Tengkleng Kambing. Berikut ini resep dan cara membuatnya, dilansir dari VIVA, Kamis, 29 Juni 2023.

Idul Adha, PKS Jatim Bagi-bagi 200 Ribu Paket Daging Kurban

Tengkleng Kambing adalah masakan tradisional dari Jawa Tengah yang terkenal dengan kuah gurih dan daging kambing yang lembut. Hidangan ini biasanya disajikan dengan nasi hangat dan dipadukan dengan rempah-rempah yang kaya rasa. Meskipun terlihat kompleks, resep Tengkleng Kambing sebenarnya cukup sederhana dan dapat diikuti dengan mudah di rumah.

Bahan-bahan Kambing Tengkleng

Pesan Perdamaian untuk Palestina Warnai Tradisi Mengarak Kambing untuk Kurban di Malang

Berikut adalah bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat Kambing Tengkleng:

1 kg daging kambing, potong kecil-kecil

Halaman Selanjutnya
img_title