Libur Idul Adha, Pengguna KA Daop 8 Surabaya Meningkat 35 Persen

Suasana pelayanan di KAI Daop 8 Surabaya
Sumber :
  • Humas KAI Daop 8 Surabaya

Surabaya, VIVA Jatim – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 8 Surabaya mencatat peningkatan signifikan pelanggan kereta api selama libur Hari Raya Idul Adha 2024. Pada periode 14 - 18 Juni 2024, volume pelanggan di KAI Daop 8 Surabaya tercatat sebanyak 99.022 pelanggan, meningkat 25.410 pelanggan atau 35% dibanding periode yang sama minggu sebelumnya.

Pemkab Kediri Angkat Duta Genre Jadi Role Model Siapkan Generasi Lebih Baik

Sedangkan, pelanggan dengan tujuan di stasiun wilayah Daop 8 Surabaya, pada periode 14 - 18 Juni 2024, tercatat sebanyak 96.549 pelanggan, meningkat 20.238 atau 27% dibanding periode yang sama minggu sebelumnya.

Berikut adalah 3 stasiun dengan jumlah keberangkatan maupun kedatangan paling favorit di Daop 8 Surabaya pada periode 14 - 18 Juni 2024 :

Keseruan Ratusan Warga Nobar Indonesia vs Arab Saudi di Halaman DPRD Gresik

Stasiun Surabaya Gubeng

- Naik : 32.172 pelanggan

Kata Pengamat soal Tekad Khofifah-Emil Wujudkan Jawa Timur Gerbang Baru Nusantara

- Turun : 29.835 pelanggan

Stasiun Surabaya Pasarturi

Halaman Selanjutnya
img_title