Festival Film Pendek SOS Ajak Generasi Muda Surabaya Bijak Bermedsos

Festival Film Pendek SOS di Surabaya
Sumber :
  • Mokhamad Dofir/ Viva Jatim

Ia berharap gagasan tentang kesetaraan, toleransi, dan perdamaian dapat disuarakan melalui film pendek tersebut.

Belum Ada Upaya Pengembalian Kerugian Negara Kasus Korupsi Kapal Majapahit Kota Mojokerto

Program Festival Film Pendek SOS sebelumnya sempat sukses terselenggara di tahun 2021. Kompetisi ini merupakan bagian dari tanggung jawab sosial alias CSR Indosat khusus bidang pendidikan digital yang memiliki rangkaian kegiatan seperti roadshow ke berbagai kampus, sosialisasi, workshop pelatihan, seleksi penjurian dan acara pengumuman pemenangnya.

Adapun kegiatan workshop pelatihan akan menyajikan lokakarya daring, menghadirkan para pakar perfilman untuk meningkatkan keterampilan para peserta.

SIER Catatkan Laba Bersih Rp 565 Miliar Tahun 2024, Naik 42,5 Persen

Aktifitas roadshow kampus akan diselenggarakan di empat kota, mulai dari Medan, Jember, Pontianak hingga Makassar.

Kegiatan sosialisasi turut dilakukan di enam kota lainnya, yaitu Palembang, Bandung, Semarang, Surabaya, Bali dan Mataram.

Jalan Nasional Penghubung Pacitan-Trenggalek Amblas, Begini Langkah BPBD

Kendati demikian, anak muda yang ada di kota lainnya tetap bisa mengikuti kompetisi dengan mengirimkan karya secara online.

Nantinya hasil karya dari pemenang kompetisi akan ditampilkan dalam acara Anugerah Karya Festival Film Pendek SOS tahun 2024 mendatang.