BHS Politikus Gerindra Kritik Pendapat Anies soal Jalan Tol: Dia Gagal Paham
Jumat, 1 Maret 2024 - 12:22 WIB
Sumber :
- Dokumen Bambang Haryo Soekartono
"Jadi manfaat jalan tol banyak sekali manfaat ekonomi secara makro dan mikro. Sedangkan pemikiran Mas Anies hanya pada ruang lingkup yang sempit sekali. Dia juga tidak paham bahwa pembebasan lahan untuk jalan tol sudah diganti dengan nilai per meter perseginya jauh lebih besar 3 kali lipat dari nilai NJOP bahkan lebih karena kebanyakan tanah-tanah tersebut masih belum bersertifikat."