Viral Motor Ngebut di Tikungan Malah Nyelonong ke Dalam Salon di Surabaya

Rekaman CCTV video motor tabrak salon.
Sumber :
  • Mokhamad Dofir/Viva Jatim

Beruntung tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu. Menurut Sulasiah, pengendara motor hanya luka robek di bagian wajah. Sementara pengelola salon kecantikan, juga berhasil selamat tanpa cedera. Meski begitu, pemilik salon kecantikan harus menanggung kerugian karena pintu, jendela serta etalase kacanya hancur.

KA Tabrak Mobil Berpenumpang Satu Keluarga di Lamongan, Begini Kronologisnya

"Sekarang libur, masih nunggu diperbaiki. Diganti sama pemilik warung [tempat kerja pemotor]," tutupnya.