Keren! Mahasiswa Santri UA Raih Juara 1 Lomba Rancang Bangun Atap Tingkat Nasional

Mahasiswa Universitas Annuqayah saat menerima hadiah
Sumber :
  • Ibnu Abbas/Viva Jatim

“Alhamdulillah! Selamat kepada Tim Parikesit Teknik Sipil Universitas Annuqayah atas prestasi luar biasa meraih JUARA 1 di Lomba Rancang Bangun Atap Nasional! Keberhasilan ini merupakan bukti kerja keras dan dedikasi tim. Semoga terus menginspirasi dan menciptakan inovasi yang lebih gemilang di masa depan,” pungkasnya. 

Pelecehan Seksual Dokter di Malang, Kuasa Hukum Korban Lapor Polisi

Adapun nama-nama juaranya sebagai berikut:

Juara 1 = Universitas Annuqayah 
Juara 2 = Politeknik Negeri Pontianak 
Juara 3 = Politeknik Negeri Pontianak 
Harapan 1 = Politeknik Negeri Bali
Harapan 2 = Politeknik Negeri Jakarta

Seorang Pria Meninggal Tersengat Listrik Saat Tebang Pohon