Tim SAR Terus Lakukan Pencarian Warga yang Hilang di Kebun Teh Pasuruan

Tim SAR Gabungan melakukan pencarian
Sumber :
  • Nur Faishal/Viva Jatim

Menurut informasi dari pelapor kejadian, kronologi hilangnya Sulin berawal saat Ia terlihat sedang beraktivitas di sekitar kebun, pada Minggu, 2 April 2023. Tiga orang saksi pertama, yaitu Maun, Prayit dan Sandi melihat Sulin sekitar pukul 16.30 WIB. Saksi kedua, yaitu Mahmud, melihat Sulin sekitar pukul 17.00 WIB.

Jasad Bocah Perempuan 7 Tahun Hanyut ke Selokan di Surabaya Telah Ditemukan

Dalam kesehariannya, Sulin sering keluar rumah pada pagi hari dan pulang sore harinya. Namun hingga Minggu malam, Ia tidak terlihat pulang ke rumahnya. Warga sekitar sempat melakukan pencarian di area kebun kopi di gunung Malang dan kebun teh di Gebuk Utara.