Demokrat Melorot di Jatim Versi SSC, Gaduh Musda Disebut Faktor Utama

Ketua DPD Golkar Jatim M Sarmuji dan Bayu Airlangga.
Sumber :
  • Nur Faishal/Viva Jatim

Tentu saja, lanjut Surokim, kondisi seperti itu membuat Ketua DPD Demokrat Jatim Emil Elistianto Dardak mengemban tugas berat ke depan. "Ini pertaruhan Mas Emil bagaimana mengkonsolidasikan internal Demokrat, apa bisa mulus atau tidak. Kalau Mas Emil bisa konsolidasi dengan baik, dan merangkul faksi bersebrangan, hasilnya akan baik,” paparnya.

Dana Hibah Pilkada Mojokerto Capai 82 Miliar, Lebih Banyak untuk Honor Badan Adhoc