Konsumen Wanita dan Generasi Muda Jadi Incaran Mitsubishi XForce

Mitsubishi Xforce
Sumber :
  • Dok: MMKSI

Kurita menambahkan, demografi pemesan tersebut sudah sesuai dengan target awal Mitsubishi untuk penjualan XForce, yaitu generasi muda dan wanita.

Hadir di Surabaya, ALVA Komitmen Jadi Pusat Edukasi dan Informasi Kendaraan Listrik

"Memang kalau XForce ini agak beda sedikit, mobil ini ditagetkan untuk generasi yang lebih muda, kemudian pengendara perempuan," kata Kurita. 

Untuk pemesanan selanjutnya, Mitsubishi akan berfokus pada demografi konsumen yang lebih luas, supaya persebarannya bisa lebih merata lagi.

Turnamen Pelajar Piala Menpora U-13, Tim BLiSPI Targetkan Juara

"Saat ini diler-diler kami juga berusaha untuk mengapproach segmen konsumen baru untuk para pengguna compact SUV XForce ini," jelasnya. 

Sebagai informasi, Mitsubishi XForce secara resmi dipasarkan di Indonesia oleh MMKSI dalam dua pilihan varian dan enam pilihan warna dengan harga on the road (OTR) Jakarta. 

Performa Mesin Mitsubishi Pajero Sport Bikin Wanita Ini Ketagihan Off Road

Mitsubishi XForce Ultimate CVT dibanderol Rp 412.900.000 dengan pilihan warna Graphite Gray Metallic, Energetic Yellow, Quartz White Pearl, Jet Black Mica, Blade Silver, dan Red Metallic.

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id pada hari Minggu, 19 November 2023 

Halaman Selanjutnya
img_title