Fakta-fakta Penangkapan Saipul Jamil: Hasil Tes Urine hingga Kata Kuasa Hukum

Penangkapan Saipul Jamil
Sumber :
  • Viva.co.id

Surabaya, VIVA Jatim – Penyanyi dangdut kondang tanah air, Saipul Jamil baru-baru ini membuat heboh jagat media sosial. Ia tiba-tiba ditangkap dan dibawa oleh pihak kepolisian ketika berada di jalan. Momen penangkapan itu pun terekam dalam video dan tersebar di media sosial.

Adik Via Vallen Dilaporkan ke Polisi soal Penggelapan Motor

Kini Saipul Jamil masih dalam pemeriksaan pihak kepolisian meskipun dirinya negatif dari narkoba, hanya asistennya yang positif dari narkoba. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Komisaris Polisi Donny Agung Harvida.

Berikut beberapa fakta menarik penangkapan Saipul Jamil, dikutip dari VIVA, Sabtu, 6 Januari 2023.

Benarkah Hubungan Nikita Mirzani dan Rizky Irmansyah hanya Settingan Pemilu?

1. Tes Urine Saipul Jamil Negatif

Polisi telah menyampaikan bahwa pedangdut Saipul Jamil telah menjalani tes urine dan hasilnya negatif dari narkoba. Hal tersebut disampaikan oleh Kapolres Tambora, Komisaris Polisi Donny Agung Harvida, "Ini barusan kita cek urine negatif."

Sosok Kartini Jadi Inspirasi Kris Dayanti sebagai Anggota DPR Sekaligus IRT

Donny Agung Harvida memaparkan lebih lanjut, ketika melihat hasil tes urine asisten dari Saipul Jamil dan ternyata hasilnya positif Narkoba, "Tapi asistennya positif."

2. Polri Benarkan Penangkapan Saipul Jamil

Halaman Selanjutnya
img_title