Polres Mojokerto Kota Gelar FGD Netralitas TNI - Polri dan ASN di Pilkada 2024

AKBP Daniel S Marunduri
Sumber :
  • Viva Jatim/M Lutfi Hermansyah

Ia meminta semua stakeholder terkait mewaspadai setiap potensi kecurangan dan pelanggaran. Dalam hal ini, peran Sentra Gakkumdu sangat diperlukan. 

Polisi Salurkan 500 Paket Sembako ke Penggali Kubur Jelang Lebaran

"Waspadai segala kecurangan dan pelanggaran hukum yang terjadi saat jalannya pilkada dengan mengintensifkan peran Tim Gakkumdu,” tandas Daniel. 

Pj. Walikota Mojokerto Moh. Ali Kuncoro menambahkan, penyelenggaraan Pilkada merupakan hal penting untuk memilih pemimpin yang baik dan amanah. 

Ini Jalur Rawan Macet dan Kecelakaan di Mojokerto Saat Mudik Lebaran

"Kita selaku TNI, Polri dan ASN harus netral dalam rangka penyelenggaraan pilkada serentak tahun 2024 ini untuk memberi contoh kepada masyarakat Kota Mojokerto." Tegas Pj. Walikota.

Menurutnya, ada beberapa langkah strategis dalam menjaga pilkada tetap aman dan damai. Antara lain, menghindari politisasi birokrasi, menghindari politik uang, menghindari mobilisasi SARA dan intimidasi di ruang publik serta media. 

Fraksi PDIP DPRD Jatim Soroti Penggunaan Mobil Dinas Saat Mudik Lebaran

“Pelanggaran Pemilu harus ditindak tegas serta potensi sengketa hasil Pemilu harus dipetakan,” tandas Ali Kuncoro. 

Ketidaknetralan dari satu pihak dapat menggangu integritas dan legitimasi Pilkada yang ada akhirnya dapat membahayakan Demokrasi sebagai sistem politik.

Halaman Selanjutnya
img_title