Dewi Persik Tegaskan Tulus Berikan Hewan Kurban untuk Warga, Tak Ada Unsur Politik

Dewi Persik
Sumber :
  • Viva

Sejak awal menitipkan hewan kurban tersebut kepada ustadz kepercayaannya, Depe niat untuk membantu warga sekitar supaya mendapatkan banyak daging di Hari Raya Idul Adha ini.

Mahfud Arifin-Bayu Airlangga Berpotensi Rebut Kursi Walikota Surabaya

Akan tetapi, sang ketua RT dengan ketus menolak sumbangan dari mantan istri Aldi Taher itu dan menyebutkan bahwa warganya tidak kekurangan daging sampai butuh sumbangan darinya.

"Seharusnya kan bersyukur karena saya tidak membebani warga disini, bukannya 'sudah banyak daging untuk warga di sini', toh faktanya banyak warga yang ingin dagingnya kok," kata Dewi Perssik. 

Idul Adha, PKS Jatim Bagi-bagi 200 Ribu Paket Daging Kurban

Masalah itu pun akan diadukan oleh Depe kepada pihak kelurahan supaya bisa mengambil tindakan tegas untuk sang ketua RT. Menurut Depe, sebagai ketua RT seharusnya ia bisa bersikap lebih baik bukannya menimbulkan keretakan hubungan antar masyarakat.

Artikel ini telah tayang di viva.co.id berjudul "Dewi Perssik Tegaskan Niat Berkurban untuk Warga, Tak Ada Unsur Politikhttps://www.viva.co.id/showbiz/gosip/1613753-dewi-perssik-tegaskan-niat-berkurban-untuk-warga-tak-ada-unsur-politik?page=2

Pemkot Surabaya Berpatroli Susuri Sungai Kalimas Bersihkan Kotoran Hewan Kurban