Kunjungan Jokowi ke NTT Diduga Buntuti Ganjar Pranowo, Sandiaga: Saya Yakin Hanya Kebetulan

Menparekraf Sandiaga Uno
Sumber :
  • Viva.co.id

“Ya ndaklah, ndak seperti itu (membuntuti salah satu paslon),” kata Jokowi di Jakarta pada Kamis, 7 Desember 2023.

Tiga Sektor Ini Jadi Andalan Indonesia Go Internasional menurut Menparekraf

Ia mengatakan kunjungan Presiden Republik Indonesia itu sudah dirancang tiga bulan sebelumnya, termasuk memastikan lokasi tujuannya. Misalnya, kemarin ke Kupang ada peresmian rumah sakit yang sangat besar senilai Rp420 miliar. Termasuk, kata dia, peresmian Gereja Katedral di Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT). 

Menurutnya, Kementerian terkait sudah memberitahu rencana kegiatan tersebut dari jauh-jauh hari. “Biasanya dari kementerian sudah nganternya lama, tiga bulan sebelumnya, Pak mohon diresmikan. Bukan sehari dua hari berangkat. Terencana jauh-jauh hari sebelumnya,” tegas dia.

Tak Heran Prabowo Sandang Empat Bintang, Gus Fawaid: Memang Layak