5 Ulasan Film Thriller Direkomendasikan, Salah Satunya Diangkat dari Kisah Nyata

5 Ulasan Film Thriller Direkomendasikan
Sumber :
  • Viva.com

2. The Dyatlov Pass Incident (2013)

Film Insidious: The Red Door Gak Kalah Serem dari Sebelumnya

Pada tahun 1959 lalu, terdapat sembilan orang pendaki berasal dari negara Rusia ditemukan tewas di jalur pendakian gunung Dyatlov. Misteri kematian kesembilan orang tersebut menyisakan misteri hingga memasuki ke abad 21.

Puluhan tahun kemudian, sekelompok mahasiswa/i yang berasal dari negara Amerika berencana memasuki jalur pendakian gunung Dyatlov untuk membuat film dokumenter terkait area tersebut. Setibanya di lokasi, mereka mengungkap hal yang mengerikan di balik jalur tersebut dan hal itu berkaitan dengan misteri tahun 1959 lalu. Diketahui bahwa film ini terinspirasi dari kisah nyata lho!.

Pembunuhan Perempuan dalam Koper di Mojokerto Dipicu Sakit Hati dan Emosi

3. Banshee Chapter (2013)

Pada tahun 1932 hingga 1972 lalu, pemerintah Amerika Serikat di Alabama mengerjakan eksperimen pengobatan kepada para pasien sifilis akut. Para peneliti menyuntikkan virus sifilis pada pasien secara paksa agar mempelajari efek pengobatannya pada tubuh manusia. Eksperimen mengerikan ini dikenal dengan sebutan The Tuskegee Experiments.

Angkat Kisah Cerita Rakyat, Film Horor Legend of Calon Arang Siap Diproduksi

Diketahi bahwa film ini terinspirasi dari kasus Tuskegee Experiments, merupakan seorang jurnalis wanita yang menginvestigasi kasus orang hilang. Ia berusaha mengungkapkan misteri eksperimen rahasia pemerintah yang kaitannya dengan kasus orang hilang.

4. The Conspiracy (2012)

Halaman Selanjutnya
img_title