Ingatkan KPU Daerah, Choirul Anam: Terapkan CMS Kelola Keuangan

Choirul Anam, Ketua KPU Jatim (tengah).
Sumber :
  • Romza Gawat/ Viva Jatim

Adapun Monev ini dilaksanakan selama tiga hari dari 31 Agustus-2 September 2022 di KPU Kabupaten Blitar, Kota Blitar, Kabupaten Nganjuk, Kabupaten Kediri dan Kota Kediri.

Khofifah Optimis Putusan MK akan Menangkan Prabowo-Gibran

Kegiatan Monev yang dilakukan, meliputi perencanaan, pengadaan dan pendokumentasian penatausahaan logistik dan aset BMN, sekaligus penatausahaan keuangan di KPU Kabupaten/Kota.

Selain Anam dan Rozaq, turut hadir dalam agenda Monev yakni Kepala Bagian Keuangan, Umum, dan Logistik, Suharto (Totok), Kasubbag Keuangan Yuniarto, Kasubbag Umum dan Logistik Dini Utaminingsih, dan sejumlah staf.

Partai Nasdem Restui Anies Baswedan Maju di Pilkada DKI 2024, PKB Respon Begini!