Pemkot Mojokerto
Sidak Mamin di Kota Mojokerto, Ditemukan Makanan Terindikasi Mengandung Boraks
Kabar
sekitar 1 bulan lalu
Tim menemukan 3 produk makanan terindikasi mengadung boraks setelah dilakukan uji sampel. Itu ditemukan pada 2 rambak dan 1 keripik ceker kemasan plastik di Sanrio.
Pemkot Mojokerto Diganjar KPK Penghargaan Berkat Skor MCP Terbaik se-Jatim dan Ketiga Nasional
Kabar
sekitar 1 bulan lalu
Penghargaan diserahkan oleh Ketua KPK RI Setyo Budiyanto kepada Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari dalam acara Rapat Penguatan Kepala Daerah Bebas Korupsi di Jogja.
Pemkot Siapkan Anggaran Rp 21,8 Miliar untuk Gaji ke-13, TPP dan THR, Dijadwalkan Cair 19 Maret 2025
Kabar
sekitar 1 bulan lalu
Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto menyiapkan angaran Rp 21,8 miliar untuk gaji ke-13 dan Tunjangan Hari Raya (THR) dan Tunjangan Penghasilan Pegawai (TPP) THR bagi ASN.
301 Tukang Becak di Kota Mojokerto Digerojok Bansos Rp350 Ribu per Orang Jelang Lebaran
Kabar
sekitar 1 bulan lalu
Mojokerto menggelontorkan bantuan sosial (bansos) bersumber dari APBD tahun 2025 menjelang lebaran Idul Fitri. Bantuan ini menyasar 301 tukang becak di Kota Mojokerto.
Pemkot Mojokerto Perketat Aturan Outing Class Buntut Siswa Terseret Ombak Pantai Drini
Kabar
3 bulan lalu
Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto memperketat aturan bagi sekolah yang akan menggelar outing class. Ini menyusul 13 siswa SMPN 7 Mojokerto terseret ombak Pantai Drini.
Pemkot Mojokerto Evaluasi Kegiatan Outing Class Pasca Insiden 13 Siswa Terseret Ombak di Pantai Drini
Kabar
3 bulan lalu
Tragedi terjadi saat kegiatan outing class SMPN 7 Kota Mojokerto di Pantai Drini, di mana 13 siswa terseret ombak. Tiga siswa meninggal dunia, satu masih hilang.
Sudarwo (38) menghabisi nyawa temannya, Abid Yulandi Muyafa (38), di Mojokerto dengan lebih dari 17 tusukan. Motif pembunuhan diduga karena sakit hati terhadap korban.
Tri Rismaharini enggan merespons saat ditanya rencana mundur dari jabatan Menteri Sosial (Mensos). Risma memutuskan maju di Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jatim 2024.
Pj Wali Kota Mojokerto M Ali Kuncoro bersama Forkopimda mengunjungi para veteran dan pejuang perintis kemerdekaan di momen HUT RI ke-79. Tali asih juga diberikan.
Cleo Jalan Sehat dalam rangka HUT RI Ke-79 di Kota Mojokerto sukses digelar dan diikuti 30 ribu orang. Acara tersebut dihadiri Khofifah Indar Parawansa.
Yoga Hardianto, oknum PNS Pemkot Mojokerto, divonis 7 tahun penjara oleh majelis hakim PN Mojokerto. Terdakwa dinyatakan terbukti mencabuli siswi, teman anak terdakwa.
Oknum ASN di Mojokerto Cabuli Teman Anaknya Dituntut 9 Tahun Bui dan Denda Rp100 Juta
Kabar
11 bulan lalu
Oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) di Lingkup Pemkot Mojokerto, Yoga Hardianto (42) dituntut 9 tahun bui dan denda Rp 100 juta. Dia dinilai jaksa terbukti mencabuli......
Terpopuler
Kaesang Pangarep Safari Politik ke Tulungagung, Bahas Sinergi dan Potensi Ikan Patin
Kabar
24 Apr 2025
Kaesang Pangarep kunjungi Tulungagung dalam rangka safari politik PSI Kamis 24 APril 2025. Bahas sinergi program daerah dan potensi besar ikan patin lokal.
Mayoritas Jajanan Anak, Ini Daftar Produk Mengandung Babi yang Bersertifikat Halal
Kabar
24 Apr 2025
Dari total 9 produk olahan pangan yang masih beredar, 7 di antaranya sudah bersertifikasi halal, sementara 2 produk lainnya tidak bersertifikasi halal.
Aksi itu dilakukan oleh pelaku sebanyak dua kali di rumahnya sendiri. Pelaku melancarkan aksinya saat rumah dalam keadaan sepi karena ibu korban bekerja di Surabaya.
Mayat pria ditemukan mengapung di Sungai Ngotok, Kecamatan Prajurit Kulon, Kota Mojokerto. Pria yang belum diketahui identitasnya itu ditemukan dalam keadaan tengkurap.
Malaysia adalah salah satu negara tujuan wisata dari Indonesia. Di negeri jiran itu, ada banyak destinasi wisata yang terkenal dan sering dikunjungi wisatawan.
Selengkapnya
Terpopuler VIVA
Tetangga Indonesia pasang Starlink di pesawat mata-mata.
Realme 14 5G akan diluncurkan pada 6 Mei 2025.
Paula Verhoeven Akhirnya Ungkap Alasan Ubah Kontak Niko Surya Jadi Nama Seorang Wanita, Ternyata…
Showbiz
24 Apr 2025
Dalam sebuah video di kanal YouTube Denny Sumargo, Paula mencoba memberikan klarifikasi mengenai alasannya mengubah nama kontak NS.
Pemuda Patriot Nusantara membuat laporan polisi ke Polres Metro Jakarta Pusat terkait dengan tudingan ijazah palsu yang dialamatkan ke Jokowi
Harga emas internasional naik pada Kamis, 24 April 2025. Sedangkan emas domestik, yaitu produk Antam, UBS dan Galeri24 tercatat turun.
Selengkapnya
Viva Partner Network
Selengkapnya
Isu Terkini
Pilihan Redaksi
Polisi Tetapkan Pengacara Penggugat Ijazah Jokowi sebagai Tersangka Pemalsuan Surat
Kabar
24 Apr 2025
Salah satu pengacara yang menguggat keaslian ijazah Presiden Republik Indonesia ke-7, Joko Widodo (Jokowi) ditetapkan menjadi tersangka oleh Polres Sukoharjo.
Terungkap Identitas Mayat Mengapung di Sungai Ngotok Mojokerto, Korban Sempat Dilaporkan Hilang
Kabar
24 Apr 2025
Polisi berhasil mengidentifikasi mayat pria mengapung di Sungai Ngotok, Kecamatan Prajurit Kulon, Mojokerto. Pria tersebut ternyata sempat dilaporkan ke Polsek Sooko.
Peredaran jajanan anak yang ditemukan Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) dan terbukti mengandung unsur babi (porcine) namun dilebeli halal mendapat respon keras.