5 Khasiat Makan Ketupat, Cocok untuk Menu Sahur Perdana Bulan Ramadan
Senin, 11 Maret 2024 - 22:00 WIB
Sumber :
- Istimewa
makan ketupat saat Lebaran berkhasiat dalam membantu proses penurunan berat badan. Meski sama-sama dari berasa, kandungan nutrisi ketupat lebih unggul. Nasi mengandung kalori lebih tinggi dibanding ketupat. Selain itu, untuk mendapatkan khasiatnya disarankan untuk memperhatikan porsi asupan ketupat serta tak lupa mengonsumsi sayuran dan buah.