10 Wisata Kuliner Khas Jawa Timur yang Wajib Dikunjungi, Murah dan Maknyus

Nasi pecel madiun yang menggugah selera
Sumber :
  • Istimewa

Kuliner menarik ini harus dicoba oleh para pecinta dan pencari kuliner terbaik. Alasan mengapa menu ini diberi nama nasi tumpang adalah karena menggunakan kuah sambal tumpang, yaitu terbuat dari tempe basi atau biasa disebut tempe bosok oleh masyarakat Jawa. Tempe yang sudah basi ini kemudian dimasak dengan ayam, krupuk kulit, dan rambak sehingga semakin membuat para penikmatnya ketagihan.

4 Tuntutan Utama yang akan Disuarakan Ribuan Buruh di Surabaya