Begini Respon Basuki Hadimuljono soal Dirinya Bakal Mundur dari Kabinet Indonesia Maju

Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono
Sumber :
  • Viva

Diketahui, sebelumnya kabar soal pengunduran diri Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono dan Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati ini, dicetuskan oleh Ekonom Senior, Faisal Basri. Dia mengajak segenap kalangan untuk membujuk sejumlah menteri, termasuk Basuki dan Sri Mulyani, untuk mundur dari kabinet Jokowi.

Bangunan Permanen Pinggir JLS Tulungagung, Pemkab Minta Bongkar Sendiri

Bujukan ini disuarakannya, karena pemerintahan Jokowi sangat terkesan berpihak kepada pasangan Capres dan Cawapres nomor urut 2, yakni Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka. Faisal bahkan menyebut, sudah ada nama-nama menteri yang sudah siap mundur, dimana salah satunya yang sudah paling siap mundur adalah Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati. 

"Ayo kita sama-sama membujuk Sri Mulyani, Pak Basuki (Menteri PUPR), dan beberapa menteri lagi untuk mundur. Itu efeknya akan dahsyat," kata Faisal dalam forum Political-Economic Outlook 2024, dikutip Kamis, 18 Januari 2024.

Renovasi Stadion Gelora Joko Samudro, Bupati Gresik Sebut Anggarannya Rp 108 M

Artikel ini telah tayang di viva.co.id berjudul "Reaksi Mengejutkan Menteri Basuki Tanggapi Isu Mundur dari Kabinet Jokowi"  https://www.viva.co.id/berita/bisnis/1681603-reaksi-mengejutkan-menteri-basuki-tanggapi-isu-mundur-dari-kabinet-jokowi?page=1