Tren Modifikasi Mobil Ini Meningkat Pesat di Indonesia

Acara modifikasi mobil OLX Autos IMX 2022.
Sumber :
  • Viva Otomotif

"Mungkin kalau saat ini masih mahal di baterai, karena belum ada di lokal. Jadi, itu yang bikin konversi dibandingkan modifikasi mesin biasa harganya jadi lebih mahal," jelasnya. 

Kehabisan Bensin saat Melaju di Tol? Jangan Panik, Lakukan Hal Ini

Selain konversi, sektor modifikasi otomotif yang juga berkembang pesat adalah car care dan industri lampu.

"Salah satunya yang sederhana kayak car care, spray wax, itu orang bisa DIY (Do It Yourself), jadi tinggi banget. Salah satu yang menarik juga industri lampu, sebelumnya mungkin enggak masuk hitungan. Sekarang mungkin jadi salah satu yang penjualannya paling besar,” kata Andre.

Sepeda Motor Masih Jadi Kendaraan Paling Diminati di Indonesia

Di sektor mobil listrik, NMAA berharap agar para pabrikan dapat berkolaborasi dengan modifikator untuk menyediakan aksesori dan suku cadang yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat.

"Masyarakat ingin personalisasi, enggak cuma ingin modifikasi yang terlalu OEM,” ujarnya.

Hadir di Surabaya, ALVA Komitmen Jadi Pusat Edukasi dan Informasi Kendaraan Listrik