Seni Hadrah Albanjari Jadi Atensi Relawan Ganjar Jatim untuk Dilestarikan

Pelatihan Hadrah Albanjari oleh Relawan Ganjar Jatim
Sumber :
  • Nur Faishal/Viva Jatim

"Alhamdullilah semua dapat respons yang baik dari masyarakat, terbukti dengan mereka antusias untuk bisa mengikuti acara pada malam hari ini untuk mempelajari agar mengikuti pelatihan tersebut," ujarnya.

Flagship Store Dulux Pertama di Surabaya, Cek Lokasinya

Gus Hasan menilai agenda tersebut menjadi momentum dalam mengumpulkan masyarakat dalam mengenal nilai-nilai keislaman secara luas, sehingga bisa menarik minat dan ketertarikan masyarakat terhadap kesenian bernuansa Islam.

"Kegiatan itu juga sebagai momentum untuk melangsungkan kegiatan majelis taklim yang bisa dikembangkan secara lebih masif dan bervariasi," pungkas dia.

Momen Gayeng Nobar Piala Asia di Grahadi, Pj Gubernur Jatim Apresiasi Garuda Muda