Atlet Tinju Meninggal di Porprov, DPRD Jatim Minta KONI Bertanggung Jawab

Atlet tinju yang tewas saat berlaga di Porprov Jatim
Sumber :
  • M Lutfi Hermansyah/Viva Jatim

Lebih dari itu, ia meminta pihak penyelenggara memberikan tali asih kepada keluarga yang ditinggalkan. Hal itu sebagai bentuk tanda bela sungkawa atas meninggalnya atlet bernama Farhat Mika Riyanto ini.

15 Ribu Porsi Makanan Disuguhkan Pemkab Kediri di Nglencer Ning Pendopo

"Beri tali asih untuk keluarga yang ditinggalkan dan sekali lagi saya menekankan harus ada evaluasi agar tidak terjadi masalah dikemudian hari. Nanti siang kami akan panggil KONI untuk meminta penjelasan atas peristiwa tersebut," tandasnya.