Kembali Bertemu Dubes Ceko, Kadin Jatim tawarkan Berinvestasi di Jatim

Kadin Jatim saat bertemu Dubes Ceko di Surabaya, 20 Juli 2023
Sumber :
  • Nur Faishal/Viva Jatim

Sementara impor Jatim dari Czechia diantaranya adalah mesin dan pesawat mekanik, bahan kimia organik, kendaraan dan bagiannya, lokomotif dan peralatan kereta api, plastik dan barang dari plastik, perkakas, perangkat potong dan lain sebagainya.

Hentikan Kebutuhan Impor, Gus Muhaimin Fokus Ciptakan Swasembada Pangan

“Karena ketika 5 tahun minus terus, maka kerjasama ini menjadi tidak seimbang dan tidak baik untuk kedepannya. Kerjasama harus saling menguntungkan. Untuk mengejar ketertinggalan, kami menyarankan agar mereka berinvestasi di Jatim untuk merebut pasar domestik,” kata Tomy.

Begitu juga dengan kerjasama industri kesehatan, rumah sakit dan medical suplay, diarahkan untuk investasi di sini karena prospeknya sangat besar.

Komitmen Kelola Lingkungan, PLN UP Pacitan Jalin Kerjasama Pemkab Trenggalek

Selain membahas soal kerjasama perdagangan dan investasi, juga tentang keberlanjutan kerjasama proyek kereta api. Czechia adalah salah satu negara pembuat kereta api di Eropa. “Karena pembahasannya menyangkut tiga kementerian, Menteri Investasi, Menteri Perhubungan dan Menteri BUMN karena terkait dengan INKA,” katanya.

Terkait dengan kerjasama bidang tenaga kerja, Prof. Tomy mengungkapkan bahwa tren ketenagakerjaan di dunia rata-rata mengalami kekurangan tenaga kerja. Sebaliknya di Indonesia jumlah tenaga kerja cukup banyak.

Sepeda Motor Masih Jadi Kendaraan Paling Diminati di Indonesia

“Karena kita menjalankan projek revitalisasi pendidikan vokasi, maka kita ingin mengirimkan tenaga kerja ke sana. Selain untuk training dan magang, juga pengalaman kerja disana,” terang Prof. Tomy.

Sejauh ini Kadin Jatim telah melakukan kerjasama pemagangan dengan Jerman dan Jepang. Harapannya, melalui pertemuan ini kerjasama peningkatan tenaga kerja dengan Czechia juga akan terjalin. “Kami berharap bahwa partner Indonesia representative negara yang diwakili Duta Besar juga memberikan support. Karena kami mengejar kerjasama di bidang tenaga kerja. Harapannya tidak hanya skill, tetapi juga alih teknologi,” ujarnya.

Halaman Selanjutnya
img_title