PCNU Tegaskan Tak Ikut-ikut soal Pro dan Kontra Tambang Trenggalek

Ketua PCNU Trenggalek, Agus Yusuful Hamdani
Sumber :
  • Madchan Jazuli/Viva Jatim

"Sekali lagi, NU tidak berada di pihak tetapi diantara pihak. Sehingga NU hadir mengayomi semua lapisan dan menjaga kerukunan menjaga keragaman," ulasnya.

Pemkot Surabaya Gandeng Kampus NU Unusa Kelola Bozem dan Taman di Tenggilis

Perlu diketahui, dikutip dari laman resmi perusahaan, izin tambang Area izin eksplorasi PT Sumber Mineral Nusantara memiliki luas sebesar 12.813 hektar.

Sementara di dalam area sebesar 12.813 hektar ini, perusahaan memiliki 5 prospek utama yaitu Sumber Bening, Sentul, Buluroto, Jerambah dan Singgahan. Kelima prospek ini merupakan prospek emas epithermal dan porphyry.

Mas Ipin: Pemulihan Pasca Banjir Munjungan Trenggalek Ditangani Secara Cepat